Kelas
Ibu Hamil adalah kelompok belajat ibu-ibu hamil dengan umur kehamilan antara 20
minggu sampai dengan 32 minggu dengan jumlah tertentu. Di kelas ini ibu-ibu
hamil akan belajar bersama, diskusi dan tukar pengalaman tentang Kesehatan Ibu
dan Anak secara menyeluruh dan sistematis serta dapat dilaksanakan secara
terjadwal dan berkesinambungan.
Kelas Ibu Hamil Desa Bonangrejo oleh
Bidan desa bersama mahasiswa Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes Kemenkes Semarang
(29/04/2015).
Tujuan
dari Kelas Ibu Hamil ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan, merubah sikap
dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan
selama kehamilan, perawatan kehamilan persalinan, KB pasca persalinan,
kepercayaan adat setempat, penyakit menular dan lain sebagainya.
Manfaat
dari kelas ibu hamil ini adalah sarana untuk mendapatkan informasi, tempat
untuk bertanya, serta membantu ibu dalam menghadapi persalinan dengan aman dan
nyaman.
Kelas ibu hamil diadakan
3 kali pertemuan. Adapun materi yang diberikan pada kelas ibu hamil, antara
lain :
Pertemuaan I
1.
Ibu
Hamil
o
Apa
saja yang perlu dilakukan ibu hamil.
o
Bagaimana
menjaga kesehatan ibu hamil.
o
Bagaimana
makanan yang baik selama hamil.
2.
Tanda-tanda
Bahaya pada Ibu Hamil
·
Pendarahan.
·
Demam
tinggi.
·
Keluar
air ketuban sebelum waktunya.
·
Bayi
dalam kandungan gerakannya berkurang atau tidak bergerak.
3.
Persiapan
keluaraga menghadapi persalinan
Pertemuan II
1.
Ibu
Bersalin
·
Apa
saja tanda-tanda persalianan.
·
Apa
saja yang dilakukan ibu bersalin.
·
Apa
saja tanda-tanda bahaya pada ibu bersalin.
2.
Ibu
Nifas
·
Apa
saja yang dilakukan ibu nifas.
·
Menjaga
kesehatan ibu nifas.
·
Tanda-tanda
bahaya dan penyakit pada ibu nifas.
·
Pemilihan
alat kontrasepsi
Pertemuan III
1.
Tanda-tanda
bayi sehat.
2.
Hal
yang dilakukan bayi baru lahir.
3.
Tanda
bayi sakit berat.
Kelas ibu hamil
ini diikuti oleh ibu-ibu hamil desa Bonangrejo yang dibimbing oleh bidan desa
bersama mahasiswa poltekkes kemenkes semarang juga memberikan materi senam
hamil.
0 komentar:
Posting Komentar